Minggu, 15 Maret 2015

Brand Personality Part 1

Jadi, beberapa minggu lalu dikelas Manajemen Merk, Danis dosen manajemen merk gue menjelaskan bahwa merk mempunyai personality yang ingin ditampilan. Personality yang ingin ditampilkan dapat bertujuan agar brand identity lebih kuat maupun menarik pelanggan karena dengan banyaknya merk pesaing maka kita dapat menggunakan brand personality untuk memancing konsumen untuk meyakinkan bahwa produk kita lebih "cocok" dengan keinginan konsumen. Langsung aja ya gue bahas disini masing-masing personality dan kriterianya.

1. Sincerity


A. Down to Earth
Kriteria:
-Family Oriented
-Small-Town
-Down to Earth 
B. Honest
Kriteria:
-Sincere
-Honest
-Real
C. Wholesome
Kriteria:
-Orginial
-Wholesome
D. Cheerful
Kriteria:
-Cheerful
-Sentimental
-Friendly

2. Excitement

A. Daring
Kriteria:
-Trendy
-Daring
-Exciting

B. Spirited
Kriteria:
-Cool
-Spirited
-Young

C. Imaginative
Kriteria:
-Unique
-Imaginative

D. Up-to-date
Kriteria:
-up-to-date
-independent
-contemporary

Dari 2 contoh diatas, tentu saja kita bisa menentukan market segmentnya berdasarkan dari kriteria yang dimiliki dari masing-masing brand personality, jadi kita dalam melakukan segmenting dengan melihat brand personality yang kita miliki sehingga dapat memilih target yang lebih baik. Sekian dulu corat-coret gue tentang brand personality dan gue akan lanjutkan sisanya di part 2.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar